Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kotak Buka Suara usai Ditegur Ahmad Dhani Bawakan Lagu Tanpa Izin Penciptanya
Advertisement . Scroll to see content

Selain Ngeband, Posan Tobing Hobi Travelling

Kamis, 29 Agustus 2019 - 14:33:00 WIB
Selain Ngeband, Posan Tobing Hobi Travelling
Posan Tobing bersama grup band The Winner. (Foto: iNews.id/Tuty Ocktaviany)
Advertisement . Scroll to see content

Jakarta, iNews.id – Posan Tobing sering keliling Indonesia untuk mengisi sebuah acara bersama bandnya, The Winner. Di tengah kesibukannya itu, dia sekaligus menyempatkan diri untuk travelling.

Dari kebanyakan daerah yang dikunjungi, dia menilai Bali dan Lombok menjadi destinasi favoritnya.

“Paling nyaman di Bali dan Lombok. Ini tato semua bikin di Bali. Jadi, Bali itu paling memorable lah,” ujar Posan sambil menunjuk tato di kedua lengannya saat berkunjung di program Musik Asyik, iNews.id di iNews Center, Kebon Sirih, Jakarta Pusat, belum lama ini.

“Cuma kalau di Bali kurang cocok buat stay. Tapi kalau seminggu, oke lah,” ujarnya.

Ketika tinggal di suatu daerah, drummer grup band The Winner ini tidak tinggal di hotel.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut