Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Situasi Terkini Area Kuliner di Kalibata usai Dibakar Buntut 2 Matel Tewas Dikeroyok
Advertisement . Scroll to see content

Mencicipi Sup Kondro Makassar, Daging Empuk dan Enak Disantap dengan Ketupat

Rabu, 05 Agustus 2020 - 13:19:00 WIB
Mencicipi Sup Kondro Makassar, Daging Empuk dan Enak Disantap dengan Ketupat
Mencicipi sup konro (Foto : Instagram @andinskitchen)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Makanan khas Makassar yang satu ini memiliki rasa gurih dan lezat. Menu berkuah yang terbuat dari bahan utama daging sapi ini digemari banyak orang.

Sup kondro biasanya dibuat dengan bahan iga sapi atau daging sapi. Warna kuahnya coklat kehitaman dan dimakan dengan buras atau ketupat yang dipotong-potong terlebih dahulu.

Kuah sup kondro yang kehitaman tersebut karena dimasak dengan berbagai macam bumbu dan rempah pilihan. Jika Anda masih memiliki stok daging kurban sapi di rumah, tidak ada salahnya dibuat menjadi sup kondro.

Untuk membuat daging sapi empuk, Anda bisa memasaknya dengan menggunakan panci presto. Ingin tahu resep lengkap dan cara membuat sup konro segar dan gurih? Berikut ulasannya seperti dikutip melalui Instagram @andinskitchen, Rabu (5/8/2020).

Bahan :

8 tulang konro sapi berdaging tebal
2,8 liter air
Secukupnya garam
Secukupnya kaldu bubuk

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut