Selain Bau Mulut, Penyakit-Penyakit Ini Kerap Muncul saat Berpuasa

Antara
Beberapa penyakit bisa muncul saat berpuasa jika Anda tidak hati-hati. (Foto: Antara)

JAKARTA, iNews.id - Setelah melewati satu pekan lebih berpuasa, Anda mengalami masalah-masalah kesehatan semisal kembung atau pusing? Bisa jadi ada yang salah dalam pola makan Anda selama Ramadan ini.

Berikut sejumlah penyakit yang kerap muncul saat berpuasa, seperti dirangkum dari berbagai sumber, Kamis (7/5/2020).

1. Refluks asam lambung

Refluks asam lambung biasanya dicirikan adanya sensasi terbakar di daerah dada bagian dada dan di masa Ramadan kondisi ini salah satunya terjadi karena kebiasaan langsung tidur usai makan sahur.

Di sisi lain, ada sejumlah faktor yang berperan menyebabkan refluks asam lambung seperti makan dalam jumlah besar, kegemukan, konsumsi minuman berkarbonasi, makanan pedas berlebihan, lalu minuman berkafein seperti kopi dan teh.

Pakar kesehatan menyarankan Anda memberi jeda setelah makan sahur sebelum kembali tidur, umumnya dua jam agar tak mengalami refluks asam lambung.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Health
29 hari lalu

Ciri-Ciri Makanan Tidak Layak Konsumsi, Bukan cuma Bau Basi!

Kuliner
1 bulan lalu

Ciri-Ciri Udang Terkontaminasi Zat Radioaktif Caesium-137, Kamu Wajib Tahu! 

Health
4 bulan lalu

7 Makanan Sehat Pengganti Soda dan Permen untuk Gaya Hidup Lebih Sehat

Nasional
7 bulan lalu

Park Hyatt Jakarta dan MNC Peduli Berbagi Kebahagiaan Ramadhan Bersama Panti Asuhan Al-Kahfi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal