Alasan Sierra Mau Dinikahi Siri Profesor Muradi yang Sudah Beristri 

Lintang Tribuana
Pengacara Razman Arif Nasution, membeberkan alasan kliennya, Sierra alias Era Setyowati mau dipinang pria beristri. (Foto: Lintang/IG Sierra)

JAKARTA, iNews.id - Sierra alias Era Setyowati sudah mengetahui Profesor Muradi memiliki istri ketika dinikahi secara siri pada 2018. Sang pengacara, Razman Arif Nasution, membeberkan alasan kliennya mau dipinang pria beristri. 

"Ya, dia sudah tahu (Profesor Muradi beristri) seorang yang datang ini bukan dosen biasa. Kelihatannya dia serius maka Sierra serius," ujar Razman di kawasan Kemayoran, Jakarta Pusat, Rabu (7/4/2021). 

Menurut Razman, Era sebenarnya menginginkan pernikahan dengan Muradi disahkan secara negara. Namun, sang klien memahami kondisi kehidupan komisaris BUMN itu. 

"Sebenernya dia sudah pernah, tapi dia kan sadar bahwa Prof M ini kuliah di luar negeri susah dengan istrinya," kata Razman. 

Razman menuturkan Miss Landscape Indonesia 2019 tersebut tak menuntut banyak. Hanya menginginkan pertanggungjawaban Muradi terhadap sang buah hati. 

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Seleb
5 tahun lalu

Aduan ke KPAI dan sebagai Pengacara Dicabut Era Setyowati, Razman: Saya Tak Akan Tinggal Diam

Seleb
5 tahun lalu

Alasan Era Setyowati Cabut Aduan Penelantaran Anak Profesor Muradi di KPAI

Seleb
5 tahun lalu

Cabut Laporan Penelantaran Anak di KPAI, Era Setyowati Ganti Kuasa Hukum  

Seleb
5 tahun lalu

Kuasa Hukum Layangkan Somasi Usai Era Setyowati Cabut Gugatan Sepihak

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal