Heboh! Orang Dewasa Ribut Demi Boneka Labubu di Mal Jakarta

Muhammad Sukardi
Demi boneka Labubu, sejumlah orang dewasa ribut di Mal Jakarta. (Foto: Instagram)

Video-video viral tersebut pertama kali diunggah di TikTok oleh akun @coklat.peanut7 dan @hellocyng_22, lalu dibagikan ulang akun X @shandya dan kini viral. Lebih dari 1,3 juta netizen memberi perhatian penuh pada kejadian itu. 

Saking ramainya, kata 'Labubu' masuk dalam daftar trending topic X di urutan kedua, setelah Anindya Bakrie terkait dengan KADIN. 

Boneka Labubu yang viral

Di X, banyak netizen menyayangkan para calon pembeli Labubu itu sampai harus ribut dan membuat gaduh mall tempat toko berada. Ada juga netizen yang bingung, kenapa orang dewasa begitu tertarik dengan boneka Labubu dan berani melakukan aksi anarkis hanya untuk mendapatkan boneka tersebut. 

Sementara itu, di TikTok banyak netizen menyalahkan aksi brutal pria-pria yang ribut saat mengantre boneka Labubu. 

"Sepertinya beliau antre karena FOMO. Kalau yang sudah biasa nunggu special drop popmart mah juga sudah tahu, datang pagi pun sampai mall tutup gak menjamin dapat apa-apa," kata seorang netizen.

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Nasional
1 jam lalu

5 Fakta Mens Rea Pandji Pragiwaksono yang Kontroversial, Nomor 4 Bikin Kaget!

Nasional
2 jam lalu

Dipolisikan, Pandji Pragiwaksono Kabur ke New York?

Seleb
2 jam lalu

Pandji Pragiwaksono Buka Suara usai Dipolisikan gegara Mens Rea

Seleb
2 jam lalu

Inara Rusli Bongkar Rahasia Besar Insanul Fahmi, Bikin Geleng-Geleng Kepala!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal