Kuasa Hukum Nirina Zubir Khawatir Dua Tersangka Mafia Tanah Lainnya Kabur

Ravie Wardani
Nirina Zubir. (Foto: IG)

Adapun Kabid Humas Brigjen Pol Yusri Yunus lantang menyebut, kasus dugaan mafia tanah ini bakal terus disisir. Yusri juga menuturkan dari pengembangan  kasus tak menutup kemungkinan ada nama baru yang ikut terseret. 

"Ini pun sebenarnya belum selesai, tiga yang sudah saya jelsakan tadi, ada dua lagi yang masih dalam pendalaman sekarang ini tapi sudah ditetapkan sebagai tersangka," ujar Yusri. 

"Kenapa ini belum selesai? Karena terus terang ini masih dalam pemeriksaan, dan ini akan berkembang lagi," kata Yusri Yunus.

Editor : Dyah Ayu Pamela
Artikel Terkait
Megapolitan
4 tahun lalu

Infografis Nirina Zubir Jadi Korban Mafia Tanah

Seleb
4 tahun lalu

Tak Merasa Bersalah, Nirina Zubir Geram Bertemu ART yang Gelapkan Surat Tanah sang Ibu

Seleb
4 tahun lalu

Aset Ibu Nirina Zubir Dijual ART, Polisi Sebut Ada Tiga Nama Pembeli

Video
4 tahun lalu

Video Ini Wajah-Wajah Penggasak Tanah Nirina Zubir

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal