Nikita Mirzani Segera Disidang di Pengadilan, Kasus Pemerasan Rp4 Miliar Masuk Babak Baru

Ravie Wardhani
Nikita Mirzani akan segera disidangkan dalam kasus dugaan pemerasan dan pengancaman terhadap bos skincare Reza Gladys. (Foto: IG Nikita Mirzani)

Sebagai informasi, masa tahanan Nikita sebelum sidang sudah mencapai sekitar 90 hari. Hal ini menjadi sorotan publik, mengingat lamanya masa penahanan sebelum kasusnya dilimpahkan.

Pihak Nikita berharap sidang ini menjadi momen untuk membuktikan kebenaran. Mereka menyatakan siap mengungkap semua fakta hukum yang sebenarnya.

Publik kini menanti apakah sidang ini akan membuka tabir baru dalam konflik Nikita dan Reza. Terlebih, nominal dugaan pemerasan dalam kasus ini mencapai angka fantastis.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Nasional
10 hari lalu

KPK Geledah Rumah dan Kantor Kajari HSU Terkait Dugaan Pemerasan  

Nasional
14 hari lalu

Kajari HSU Peras Kadis Pendidikan hingga PU, Ancam bakal Diproses Hukum

Nasional
15 hari lalu

Breaking News: Kejagung Tetapkan Jaksa Kena OTT KPK Tersangka Pemerasan WNA

Nasional
15 hari lalu

Kelakuan Jaksa Terjerat OTT di Banten: Peras WNA, Ancam Beri Tuntutan Berat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal