Formula E 2024 Jakarta Batal gegara Bentrok dengan Pilpres, Jakpro Lobi Perubahan Jadwal

Carlos Roy Fajarta
Jakpro tengah berkoordinasi dengan FEO terkait kabar Jakarta absen dari ajang balap mobil listrik Formula E 2024 karena bentrok dengan Pilpres. (Foto: Istimewa)

Sebagaimana diberitakan, kalender Formula E musim 2024 yang beberapa waktu lalu dipublikasikan menjadi sorotan. Sebab, Jakarta tidak ada dalam daftar penyelenggara balapan.

Padahal, Formula E sudah dua musim terakhir digelar di Jakarta. Dari situs resminya, pihak penyelenggara beralasan jadwal Formula E di Jakarta bersamaan dengan Pilpres 2024.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Nasional
27 hari lalu

Roy Suryo Tuding KPU Terbitkan Aturan Khusus soal Ijazah Capres-Cawapres untuk Loloskan Gibran

Megapolitan
1 bulan lalu

Jakpro Kaji Rencana Rute Baru LRT Jakarta Manggarai-Dukuh Atas dan Kelapa Gading-PIK 2

Megapolitan
3 bulan lalu

Kali Sunter Dipenuhi Busa, DLH DKI: Tercemar Kandungan Organik dan Surfaktan

Megapolitan
3 bulan lalu

Pramono Ungkap Alasan Tunjuk Sahrin Hamid hingga Prasetyo Edi Jadi Komisaris dan Dewas BUMD

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal