4 Penyakit Utama Penyebab Jemaah Haji RI Wafat di Tanah Suci

Felldy Aslya Utama
Ilustrasi jemaah haji RI yang wafat 2025 mencapai 175 orang. (Foto: Antara)

JAKARTA, iNews.id - Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi mencatat ada sebanyak 175 jemaah haji asal Indonesia yang meninggal dunia di Tanah Suci. Angka ini diambil per hari ke-39 penyelenggaraan haji.

"Berdasarkan data Sistem Komputerisasi Haji Terpadu (Siskohat) Kesehatan, sampai hari ini, ada 175 jemaah haji Indonesia yang wafat," ucap Kabid Kesehatan PPIH Arab Saudi, Imran dalam keterangannya yang dikutip Senin (9/6/2025).

Dari 175 jemaah, 170 di antaranya merupakan jemaah haji reguler. Sedangkan, 5 orang sisanya adalah jemaah haji khusus.

4 Penyakit Utama Penyebab Jemaah Haji RI Meninggal

Adapun, dari kasus tersebut tercatat ada 4 penyakit utama yang menjadi penyebab jemaah haji Indonesia wafat. Keempatnya adalah jantung, pernafasan akut, dehidrasi, dan kegagalan organ akibat infeksi yang berat.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
35 menit lalu

Jemaah Haji 2026 Mulai Berangkat 22 April, Ini Jadwal Lengkap Hingga Pemulangan  

Nasional
2 jam lalu

Jadwal Pelunasan Haji 2026 Dimulai 19 November 2025 

Seleb
1 hari lalu

Kondisi Terkini Kak Seto usai Kena Stroke Ringan, Sudah Lincah Lagi?

Health
2 hari lalu

Menaruh Batang Sereh di Kasur Efektif Cegah DBD? Ini Kata Dokter

Internasional
2 hari lalu

Trump Masih Yakin Arab Saudi Akan Berdamai dengan Israel

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal