KPK Dalami Dugaan Oknum Jaksa Peras Saksi Rp3 Miliar

Giffar Rivana
Kabag Pemberitaan KPK Ali Fikri menjelaskan KPK mendalami informasi soal jaksa diduga memeras saksi (Foto: Nur Khabibi)

JAKARTA, iNews.id- KPK menindaklanjuti kabar dugaan pemerasan yang dilakukan oknum jaksanya kepada saksi senilai Rp3 miliar. Informasi berupa aduan akan dibuktikan melalui prosedur yang berlaku.

"Kami akan segera cek terkait adanya aduan dimaksud dan hasil dari seluruh proses tindaklanjutnya di Dewas KPK," kata Kabag Pemberitaan KPK Ali Fikri, Jumat (29/3).

KPK mengapresiasi laporan masyarakat dan berkomitmen mendalami informasi tersebut.

"Masyarakat dapat laporkan melalui call center KPK 198 atau penegak hukum terdekat," imbaunya.

Sebelumnya, beredar kabar oknum jaksa KPK memeras saksi senilai Rp3 miliar. Dewas KPK membenarkan laporan tersebut dan telah meneruskannya ke Deputi Penindakan dan Pencegahan KPK, serta Pimpinan KPK.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
3 jam lalu

KPK bakal Terbang ke Arab Saudi, Usut Korupsi Kuota Haji

Nasional
4 jam lalu

KPK Geledah Kantor Gubernur Riau, Sita Dokumen Anggaran

Nasional
6 jam lalu

Kasus Whoosh, KPK Ungkap Ada Tanah Milik Negara Dijual lagi ke Negara

Nasional
14 jam lalu

KPK Sebut Penyerahan Uang ke Bupati Ponorogo Sempat Tertunda Imbas OTT di Riau 

Nasional
19 jam lalu

KPK Sebut Penyelidikan Dugaan Korupsi Whoosh terkait Pembebasan Lahan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal