Senyum Irjen Napoleon saat Kenakan Rompi Tahanan: Kita Buka Semuanya Nanti

Irfan Ma'ruf
Tangkapan layar senyuman dan lirikan Irjen Pol Napoleon Bonaparte saat mengenakan rompi tahanan Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan, Jumat (16/10/2020).

JAKARTA, iNews.id - Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan telah menerima pelimpahan tahap dua tersangka dan barang bukti kasus dugaan tindak pidana korupsi (tipikor) penghapusan red notice Djoko Tjandra dari Bareskrim Mabes Polri. Ketiga tersangka itu kini telah mengenakan rompi tahanan kejaksaan berwarna pink.

Dua tersangka Irjen Napoelon Bonaparte dan Brigjen Prasetijo Utomo ditahan di Rutan Salemba Cabang Bareskrim Polri. Sementara Tommy Sumardi ditahan di Rutan Salemba Cabang Kejaksaan Negeri Jaksel.

Saat keluar dan hendak dimasukan mobil tahanan untuk dibawa ke rutan, Irjen Napoleon Bonaparte terlihat melemparkan senyum lepasnya. Mantan kepala divisi hubungan Internasional Polri ini seakan tak henti menebar seyum yang sesekali diserta lirikan ke arah wartawan.

Napoleon mengaku siap mengikuti semua proses hukum sesuai waktu yang telah ditetapkan. Sementara Prasetijo Utomo memilih diam.

"Ada waktunya, ada tanggal mainnya," katanya di Kejari Jaksel, Jumat (16/10/2020).

Editor : Djibril Muhammad
Artikel Terkait
Nasional
30 hari lalu

Kejaksaan Nyatakan Siap Eksekusi Terpidana Silfester Matutina!

Nasional
3 bulan lalu

Sidang Perdana Praperadilan Eksekusi Silfester Matutina, Kejari Jaksel Tak Hadir

Nasional
3 bulan lalu

Silfester Matutina Belum Dieksekusi, Roy Suryo Cs bakal Laporkan Kajari Jaksel ke Kejagung

Nasional
3 bulan lalu

Klaim Sudah Damai dengan JK, Silfester Matutina Tetap akan Dijebloskan ke Penjara

Nasional
3 bulan lalu

Reaksi Silfester Matutina bakal Dijebloskan Kejari Jaksel ke Penjara soal Kasus Fitnah JK

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal