Akikah Air Rumi Akbar 1453, Doa Ammar Zoni: Kelak Jadi Pemimpin Besar yang Memegang Agama
Sabtu, 03 Oktober 2020 - 17:42:00 WIB
Acara akikah tersebut pun berlangsung dengan sangat khidmat dan lancar. Tak lupa, Ammar mendoakan sang putra agar dapat menjadi seseorang yang sangat memegang teguh agamanya kelak.
"Saya harapkan Air ini kelak bisa menjadi seseorang pemimpin besar yang betul-betul memegang secara agama," kata Ammar.
"Bukan seperti bapaknya ibunya yang artis, saya ingin menjadikan Air ini betul-betul untuk masa depan," ujarnya.
Editor: Tuty Ocktaviany