Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Jumbo! PPATK Temukan Rp11 Triliun Hasil Tindak Pidana Sumber Daya Alam di Sumatra
Advertisement . Scroll to see content

Terungkap, PPATK Temukan Dugaan Aliran Dana dari ACT ke Anggota Al-Qaeda

Rabu, 06 Juli 2022 - 16:34:00 WIB
Terungkap, PPATK Temukan Dugaan Aliran Dana dari ACT ke Anggota Al-Qaeda
Kepala PPATK, Ivan Yustiavandana mengungkap dugaan aliran dana ACT ke anggota Al-Qaeda yang ditangkap polisi Turki. (Foto: MPI)
Advertisement . Scroll to see content

Sebelumnya, Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri mendalami dugaan soal aliran dana lembaga filantropi Aksi Cepat Tanggap (ACT) yang terindikasi mengarah ke aktivitas terlarang bahkan terorisme.

"Permasalahan ini masih dalam penyelidikan Densus 88," kata Kepala Bagian Bantuan Operasi (Kabagbanops) Densus 88 Antiteror Polri Kombes Aswin Siregar saat dikonfirmasi, Jakarta, Selasa (5/7/2022).  

Editor: Rizal Bomantama

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut