KUMPULAN BERITA : BANSOS TUNAI
Terkini
-
Tak Peduli Guyuran Hujan, Warga Ciamis Antre Berdesakan demi BPNTSabtu, 05 Maret 2022 - 19:37:00 WIB | Jabar
Warga tak peduli hujan membasahi dan angin kencang menerpa mereka. Bagi warga, yang penting adalah dana BPNT dari Kementerian Sosial (Kemensos) itu.
-
Demi Cairkan Bansos Tunai, Warga Pangkep Berdesakan dan Abaikan ProkesSabtu, 05 Maret 2022 - 16:57:00 WIB | Sulsel
Ratusan warga berdesakan saat mengantre mencairkan bantuan sosial (bansos) tunai di Kantor Pos Indonesia di Pangkep. Tampak warga mengabaikan protokol kesehatan
-
2,76 Juta Masyarakat Miskin dan Nelayan Akan Terima Bansos Tunai Rp600.000 Tahun IniMinggu, 16 Januari 2022 - 20:13:00 WIB | Bisnis
Diperkirakan sebanyak 2,7 juta masyarakat miskin dan nelayan akan menerima bantuan sosial (bansos) tunai pada tahun ini.
-
Pencairan Bantuan Tunai bagi Pemegang KKS Bansos BPNT Tinggal 2 Hari LagiKamis, 13 Januari 2022 - 18:08:00 WIB | Jabar
Sesuai instruksi Mensos Tri Rismaharini, tahun ini ada percepatan pencairan bansos KKS. Sehingga warga pemegang KKS bisa mencairkan bantuan dalam bentuk tunai.
-
Pos Indonesia Kejar Target Pendistribusian Bansos Tunai di Wilayah TerluarJumat, 24 September 2021 - 14:15:00 WIB | Bisnis
PT Pos Indonesia (Persero) mengejar target pendistribusian Bantuan Sosial (Bansos) Tunai di wilayah terluar yang belum selesai.
-
Mensos Dorong Pos Indonesia dan Himbara Kalteng Tuntaskan Penyaluran Bansos Tunai di Pekan Ketiga SeptemberSenin, 20 September 2021 - 14:08:00 WIB | Bisnis
Mensos Tri Rismaharini, mendorong Pos Indonesia dan Himbara di Provinsi Kalimantan Tengah menuntaskan penyaluran Bansos Tunai di pekan ketiga September 2021.
-
Pos Indonesia Percepat Penyaluran Bansos Tunai di Wilayah 3TKamis, 16 September 2021 - 18:53:00 WIB | Bisnis
PT Pos Indonesia (Persero) terus berupaya mempercepat penyaluran Bantuan Sosial (Bansos) Tunai di daerah terdepan, terluar, dan terpencil (3T).
-
Pos Indonesia Optimalkan Penyaluran Bansos Tunai untuk Warga Terpencil di AcehSenin, 13 September 2021 - 18:24:00 WIB | Bisnis
PT Pos Indonesia akan mengoptimalkan penyaluran Bantuan Sosial (Bansos) Tunai untuk warga terpencil di Provinsi Aceh.
-
Puluhan Warga Desa Jagapura Kulon Unjuk Rasa, Tuntut Kades Kembalikan Dana BSTSenin, 13 September 2021 - 13:33:00 WIB | Jabar
Selain pemotongan dana Rp500.000, warga menduga penerima BST tidak tepat sasaran. Banyak warga yang semestinya menerima, diduga dihilangkan dari daftar.
-
Hingga Akhir Agustus, Bansos Tunai yang Disalurkan Pos Indonesia Jangkau 9,4 Juta KeluargaSelasa, 07 September 2021 - 14:26:00 WIB | Bisnis
Bantuan Sosial (Bansos) yang disalurkan PT Pos Indonesia telah menjangkau 9,4 juta keluarga penerima manfaat (KPM), hingga akhir Agustus 2021.
-
Mensos Risma Pastikan Penduduk Daerah Terpencil di Aceh Terima Bansos TunaiKamis, 02 September 2021 - 14:26:00 WIB | Aceh
Mensos Risma memastikan penyaluran bansos tunai untuk warga di Aceh dilakukan secara merata. Warga daerah terpencil bakal menerima bansos melalui PT Pos.
-
PT Pos Indonesia Pastikan Penyaluran Bansos Tunai Tepat Sasaran Sampai Daerah TerluarJumat, 27 Agustus 2021 - 12:41:00 WIB | Makro
PT Pos Indonesia memastikan penyaluran Bantuan Sosial (Bansos) Tunai tepat sasaran dan tepat jumlah sampai ke daerah terluar Indonesia.
-
Uang Dikembalikan Aparat Desa, Kasus Pemotongan Dana BST di Karawang DihentikanSelasa, 24 Agustus 2021 - 12:56:00 WIB | Jabar
Kejari Karawang menghentikan penelusuran kasus dugaan pemotongan dana bantuan sosial tunai sebesar Rp300.000, di Desa Pasir Talaga, Kecamatan Telagasari.
-
4.200 Pekerja Wisata di KBB Diusulkan Dapat Bantuan dari Pemprov JabarSenin, 23 Agustus 2021 - 14:45:00 WIB | Jabar
Semoga saja secepatnya bisa terealisasi karena dampak penutupan tempat wisata akibat pandemi Covid-19 dan PPKM sangat dirasakan oleh pekerja sektor pariwisata.
-
Pemkot Yogyakarta Tunda Pencairan Bansos APBDMinggu, 22 Agustus 2021 - 12:02:00 WIB | Yogya
Pemerintah Kota Yogyakarta memastikan pencairan bantuan sosial tunai bersumber dari APBD Kota Yogyakarta 2021 tetap berjalan, namun pencairannya ditunda.
-
Berakhir Bulan Ini, PT Pos Indonesia Pastikan 100 Persen Bansos Tunai Tersalurkan ke PenerimaJumat, 20 Agustus 2021 - 20:35:00 WIB | Bisnis
PT Pos Indonesia memastikan 100 persen Bansos Tunai terkait kebijakan PPKM Darurat tersalurkan ke penerima hingga akhir Agustus 2021.
-
PT Pos Indonesia Maksimalkan Penyaluran Bansos Tunai Tahap LanjutanRabu, 18 Agustus 2021 - 18:08:00 WIB | Makro
PT Pos Indonesia (Persero) memaksimalkan penyaluran Bantuan Sosial Tunai (BST) tahap lanjutan yang ditujukan kepada 2,6 juta penerima.
-
Pekan Depan, 6.000 Warga Dapat Bansos Tunai dari Pemkab MajalengkaJumat, 13 Agustus 2021 - 18:17:00 WIB | Jabar
Bansos tunai Kabupaten Majalengka tersebut akan diberikan kepada mereka yang tidak tercakup dalam bansos tunai dari pemerintah pusat dan provinsi.
-
Pembagian Bansos Tunai dan Beras di Pangandaran Picu Kerumunan WargaSabtu, 07 Agustus 2021 - 15:12:00 WIB | Jabar
Mereka mengantre sejak pagi untuk mendapatkan bantuan dari pemerintah. Seperti tampak kerumunan warga di Desa Cikembulan, Kecamatan Sidamulih, Pangandaran.
-
Warga Pasirtalaga Laporkan Kasus Pemotongan Bansos Tunai ke Kejari KarawangÂSabtu, 07 Agustus 2021 - 12:10:00 WIB | Jabar
Saat ini, lebih dari 20 warga yang telah membuat pernyataan tidak menerima atas pemotongan bansos tunai Rp300.000 yang dilakukan petugas desa.
-
102 Warga Sukasenang Garut Gembira Dapat BST Dana Desa yang Dibagikan Door to DoorJumat, 06 Agustus 2021 - 12:50:00 WIB | Jabar
Selain meminalisasi penularan Covid, pembagian secara door to door juga untuk memastikan BST tepat sasaran. Petugas mengecek langsung kondisi keluarga penerima.
-
Warga Pasirtalaga Karawang Tuding Dana BST Disunat Aparat DesaKamis, 05 Agustus 2021 - 16:32:00 WIB | Jabar
Puluhan warga Desa Pasirtalaga, Kecamatan Telagasari, Kabupaten Karawang, menuding uang Bantuan Sosial Tunai (BST) disunat oleh oknum aparat desa.
-
PPKM Level 4, Penyaluran Bansos Tunai di Bandarlampung Door to DoorSelasa, 03 Agustus 2021 - 13:40:00 WIB | Lampung
Penyaluran Bantuan Sosial (Bansos) Tunai di Bandarlampung dilakukan secara door to door. Ini dilakukan untuk mengurangi kerumunan saat penerapan PPKM level 4.
-
Ringankan Beban Masyarakat, Komunitas Motor Police Gelar Baksos di Pelosok CiwideySabtu, 31 Juli 2021 - 12:03:00 WIB | Jabar
Baksos merupakan kegiatan yang rutin dilakukan POG di seluruh Indonesia. Selain di Bandung, POG juga menggelar baksos di Jakarta, Cirebon, dan nanti Sumatera.
-
Penyaluran Bansos PPKM Darurat Kota Bandung 99 Persen, 396 KPM Tunggu PencairanRabu, 28 Juli 2021 - 13:23:00 WIB | Jabar
Bantuan sosial tunai berupa uang sebesar Rp500.000 ini disalurkan kepada warga di 151 Kelurahan di Kota Bandung. Bansos itu berasal dari APBD Kota Bandung.
-
Kantor Pos Panyabungan Belum Dibuka, Penerima Bansos Penuh SesakRabu, 28 Juli 2021 - 13:15:00 WIB | Sumut
Ratusan warga penerima bansos tunai di Kabupaten Mandailing Natal sudah memadati halaman kantor pos sejak pagi hari meskipun belum buka.
-
Ratusan Warga di Kota Cirebon Nekat Berdesakan demi BST Rp600.000Selasa, 27 Juli 2021 - 14:29:00 WIB | Jabar
Beberapa warga membawa anak dan balita yang tak mengenakan masker. Padahal anak-anak sangat rentan terpapar Covid-19.
-
Penerima Bansos Tunai Rp600.000: Alhamdulillah Bisa Beli MakananSabtu, 24 Juli 2021 - 11:55:00 WIB | Makro
Penyaluran bantuan sosial (bansos) tunai yang berlangsung sejak 18 Juli 2021, disambut antusias masyarakat, termasuk di Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat.
-
Cegah Kerumunan, Bansos Tunai ke 34.000 KPM di KBB Disalurkan Door to DoorJumat, 23 Juli 2021 - 20:38:00 WIB | Jabar
Semua KPM di KBB yang berjumlah 34.000 itu, nanti akan menerima bantuan sebesar Rp600.000 sekaligus yang merupakan bantuan untuk Juni dan Juli 2021.