5 Resep Nasi Liwet Enak dan Gurih, Menu Rumahan dengan Rempah Tradisional

Vien Dimyati
Mencicipi Resep Nasi Liwet (Foto : tiaapusvita) - Esa Putra Tanjung

2. Siapkan gilingan (cobek) lalu giling sampai halus semua bahan-bahan tadi.

3. Tambahkan terasi, gula, garam, dan sedikit penyedap. Haluskan.

Resep Nasi Liwet Solo

Bahan Nasi Liwet:

2 kg beras
2,2 lt santan (3 kelapa)
2 sdm garam
10 dn pandan
10 dn salam

Cara memasak:
1. Rebus santan, garam, pandan, salam hingga mendidih.

2. Masukkan beras, masak api sedang (aduk perlahan) sampai jadi nasi aron. Bila masih pera tambah air.

3. Kukus nasi aron 45 menit/ hingga matang.

Opor Ayam Kering

Bahan:
2 ekor ayam kampung, potong-potong
4 serai, geprak
8 dn salam
15 dn jeruk
Minyak untuk menumis
2-3 lt santan (1 kelapa)
Garam, gula, kaldu bubuk

Bumbu halus:
15 bawang merah
10 bawang putih
1,5 sdm ketumbar
2 sdt merica
1 sdm jintan
½ butir pala
5 kemiri
3 cm lengkuas
3 cm jahe
3 cm kunyit

Cara Memasak:
1. Tumis bumbu halus, serai, salam, daun jeruk hingga matang.Tambahkan santan, didihkan.

2. Masukkan ayam, gula, kaldu bubuk, dan garam. Masak sekitar 1 – 1,5 jam hingga ayam empuk dan kuah mengering.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Health
2 hari lalu

Bawang Putih Bisa Jadi Obat Flu dan Pilek, Mitos atau Fakta?

Nasional
8 hari lalu

Harga Pangan Hari Ini, Bawang hingga Daging Sapi Melonjak di Momen Nataru

Nasional
12 hari lalu

Mentan Amran Tindak Tegas 2 Produsen Minyak Goreng Naikkan Harga di Atas HET 

Nasional
19 hari lalu

Daftar Harga Pangan 15 Desember: Aneka Ikan Naik, Beras hingga Cabai Turun

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal