Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Jet Tempur Koalisi Saudi Ditembak Jatuh, Persenjataan Pemberontak Houthi Semakin Canggih
Advertisement . Scroll to see content

Kisah Fatima: Gadis Malnutrisi Korban Perang Yaman yang Hidup di Pohon

Sabtu, 16 Februari 2019 - 07:40:00 WIB
Kisah Fatima: Gadis Malnutrisi Korban Perang Yaman yang Hidup di Pohon
Fatima Qoba, bocah malnutrisi korban perang Yaman. (Foto: Reuters)
Advertisement . Scroll to see content

Berdasarkan laporan kliniknya, sejak akhir 2018 saja, sudah ada 14 orang yang tewas karena kekurangan gizi di klinik tersebut.

Qoba, 10 orang saudara, serta bapaknya dipaksa meninggalkan rumah mereka di perbatasan Yaman dengan Arab Saudi. Mereka terpaksa tinggal di bawah pohon, cerita kakak Qoba, yang juga bernama depan Fatima.

Fatima yang berusia 12 tahun hanya memiliki berat 10kg ketika dibawa ke klinik. (Foto: Reuters)

Fatima bercerita mereka terpaksa melarikan diri karena serangan bom dari koalisi pimpinan Arab Saudi, yang ikut mengintervensi upaya pengembalian kekuasaan Presiden Yaman Abd-Rabbu Mansour Hadi pada 2015, setelah gerakan oleh kelompok Houthi melengserkan pemerintah pada 2014.

"Kami tak punya uang untuk membeli makanan. Yang bisa kami makan cuma apa yang dikasih oleh tetangga atau keluarga pada kami," kata Fatima.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut