Survei LSI, Ganjar Pranowo Jadi Top of Mind Capres 2024
Rabu, 04 Oktober 2023 - 17:08:00 WIB
Sementara, nama-nama tokoh lain yang disebutkan sangat beragam. Sayangnya, nama-nama tersebut masih berada di bawah 1 persen.
"(Responden) yang belum menentukan pilihan 30,8 persen," ujarnya.
Survei LSI ini dilakukan pada 18-20 September 2023 dengan wawancara melalui telepon. Pemilihan sampel dilakukan melalui metode random digit dialing (RDD) atau proses pembangkitan nomor telepon secara acak.
Sampel yang digunakan sebanyak 1.206 responden. Adapun, margin of error yang diterapkan kurang lebih 2,9 persen pada tingkat kepercayaan sebesar 95 persen.
Editor: Rizky Agustian