8 Cara Diet Ini Tidak Sehat meski Tubuh Cepat Kurus

Antara
Lakukan olahraga jangan berlebihan agar badan sehat. (Foto: AFP)

Mengikuti diet ketat akan menyebabkan penurunan berat badan dalam waktu cepat untuk jangka pendek, tetapi dalam jangka panjang akan menyebabkan peningkatan kenaikan berat badan, melemahkan sistem kekebalan tubuh, dan meningkatkan risiko dehidrasi.

5. Makan tinggi protein

Melakukan diet protein bukanlah cara yang baik untuk menurunkan berat badan. Sebab, tubuh Anda membutuhkan vitamin dan mineral lain untuk bertahan hidup dan dapat meningkatkan risiko penyakit jantung.

Diet tinggi protein termasuk makanan seperti mengonsumsi produk susu penuh lemak, daging merah, kacang-kacangan dan ikan.

6. Berolahraga selama berjam-jam

Berolahraga tentu saja membantu penurunan berat badan, tetapi ketika Anda melakukan olahraga berlebihan, Anda cenderung merasa lapar dan akan makan lebih banyak.

Dengan cara ini, Anda tidak akan bisa menurunkan berat badan dan merasa lebih lelah. Olahraga yang berlebihan dapat menyebabkan masalah kesehatan jantung dan mental.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

BPOM Raih Status WHO Listed Authority, Kini Sejajar dengan Regulator AS dan Inggris

Health
4 hari lalu

Jangan Anggap Remeh Olahraga, Ini 5 Dampak Buruk Jika Tubuh Jarang Bergerak

Health
4 hari lalu

Super Flu Subclade K Mulai Menyerang Jakarta? Ini Faktanya!

Seleb
4 hari lalu

Sedih, Penyakit Diding Boneng Kambuh setelah Rumah Roboh

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal