Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Ini Peran Ilmuwan Palestina Omar M Yaghi hingga Diganjar Hadiah Nobel Kimia 2025
Advertisement . Scroll to see content

10 Zat Aditif pada Makanan, Tujuan dan Pengaruhnya Lengkap

Kamis, 15 September 2022 - 17:15:00 WIB
10 Zat Aditif pada Makanan, Tujuan dan Pengaruhnya Lengkap
Ilustrasi Zat Aditif
Advertisement . Scroll to see content

Zat Aditif Makanan Buatan

  • Pengawet

Pengawet dalam zat aditif makanan buatan misalnya seperti, asam benzoat yang biasanya dipakai dalam saus tomat, sambal, kecap, sirup, selai, minuman ringan, sari buah, acar kalengan, dan bumbu siap pakai. 

Selain itu, ada juga asam sorbat yang biasanya dipakai dalam keju, margarin, selai, dan sari buah. Kemudian, asam propionat yang biasa dipakai pada roti dan keju, serta natrium nitrit dan natrium nitrat yang biasa dipakai pada daging. 

  • Antioksidan

Terdapat zat antioksidan yang umum dipergunakan, yaitu butyl hydroxy anisol (BHA), butyl hydroxy toluene (BHT), dan tertiary butyl hydroxy quinoline (TBHQ).

  • Pewarna 

Bahan pewarna buatan yang diperbolehkan penggunaannya antara lain sebagai berikut. 

-Warna merah: amarant, karmoisin, ponceau 4R, eritrosin, allura red.

-Warna hijau: hijau FCF dan hijau S.

-Warna kuning: tartrazin, kuning FCF, kuning kuinolin.

-Warna coklat: coklat HT dan coklat FK.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut